Wisata Dago Dream Park Bandung. di tempat wisata ini terdapat beberapa wahana yang terinspirasi dari film hollywood yang mungkin sudah pernah anda tonton sebelumnya. nah sekarang anda tinggal menikmati bagaimana sensasi wahana tersebut. untuk itu rencanakan dari sekarang liburan kamu ke Bandung.
Rumah Terbang di film animasi UP
Dalam film tersebut menceritakan seorang anak yang berusaha menerbangkan sebuah rumah dengan balon-balon.
warna -warna yang cerah dari konsep wahana rumah terbang ini akan menjadikan foto-fotomu disini semakin sempurna. dan liburanmu pun semakin berwarna.
Rumah Hobbit
Wahana ini juga mungkin sudah tidak asing lagi bagi kamu yang sudah pernah menonton film hollywood yang berjudul The Hobbit.
wahana rumah hobbit ini menjadi spot foto paling diminati pengunjung wisata Dago Dream Park.
Berpose dengan Kingkong
Film Hollywood kingkong juga diminati mulai dari kalangan anak-anak hingga dewasa. untuk itu tak jarang kingkong menjadi wahana di tempat liburan wisata untuk berswafoto.
Karpet Terbang ala Aladin
wahana karpet terbang ini seperti yang ada di film Aladin. kamu berani berfoto sambil melayang di atas karpet? cobain dari sekarang rencanakan liburan kamu di Bandung.
PAKET WISATA DAGO DREAM PARK BANDUNG
Pilihan tempat wisata untuk Paket Wisata Dago Dream Park yaitu. Pertama mengunjungi Dago Dream Park Kemudian dilanjutkan menuju tempat wisata lain seperti berikut.
- Penjemputan di Bandung
- Menuju Dago Dream Park
- Rabbit Town
- Farm House
- Floating Market
- Belanja oleh-oleh
- Drop
- Tour Selesai
Harga: Rp. /Pax
Include:
- Transportasi All In (driver + BBM + parkir)
- Tiket Masuk Wisata
- Makan 1x (minimal 20 pax)
- Snack 1x (minimal 20 pax)
- Tour Leader (minimal 15 pax)
- Spanduk (minimal 15 pax)
- In - Out Bandung
Exclude:
- Keperluan Pribadi
- Tiket di Luar Program
- Makan (Jika peserta kurang dari 20 pax)
***
Jika anda hanya ingin menggunakan transportasi saja, kami juga menyediakan Sewa Mobil Bandung. Baca Rental Mobil Bandung
Segera Rencanakan Liburan anda dari sekarang. jangan ragu, hubungi kami untuk informasi lebih detail di kontak yang tersedia.